Mengecek Pembelanjaan Member sebelumnya

Cara Mengecek Pembelanjaan Member Sebelumnya

Virtual Office HPA2U.COM menyimpan pembelanjaan para membernya di database. Jika Antum ingin mengecek pembelanjaan di bulan-bulan sebelumnya, silahkan lakukan hal-hal berikut:

Paket Umroh 13 hari (GARUDA) – 10 Agustus 2025



Paket Umroh 13 hari (GARUDA) – 10 Agustus 2025

  1. Login ke hpa2u.com
  2. Klik Menu, dan pilih Report, kemudian klik Personal Sales Report

    Cek Sebelum 1

     

  3. Pilih bulan yang diinginkan, misalnya September 2018, dan klik View Report

    Cek Sebelum 2

     

  4. Nanti akan muncul detail pembelanjaan Antum lengkap beserta tanggal, nama produk dan jumlahnya.

    Cek Sebelum 3
     

  5. Insya Allah, mudahkan?
Share melalui:

Muhamad Syukri telah menulis 660 artikel

Muhamad Syukri adalah seorang Pensyiar Baitullah yang berusaha untuk memasyarakatkan ibadah haji dan umroh sebagai ibadah yang seharusnya dilaksanakan setiap muslim, setidaknya 1 kali selama hidupnya.

Beliau memiliki dua website utama, yakni Baitullah Warrior dan Tanur Muthmainnah Duren Sawit.